Kapolda Jambi Hadiri Penutupan Bakti TNI di Batanghari

    Kapolda Jambi Hadiri Penutupan Bakti TNI di Batanghari
    foto: Humas Polda Jambi

    JAMBI - Kepala Kepolisian Daerah Jambi Irjen Rusdi Hartono menghadiri acara penutupan Karya Bakti TNI Korem 042 Gapu tahun 2022 yang bertempat di Desa Singkawang, Kecamatan Muara Bulian, Kabupaten Batanghari, Sabtu (07/1).

    Acara tersebut ditandai pemberian tali asih oleh Gubernur Jambi H Al Haris, Pangdam II Sriwijaya Mayjen TNI Hilman Hadi, Ketua DPRD Provinsi Jambi Edi Purwanto, Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono, dan Danrem 042 Gapu Brigjen TNI Supriono kepada anak yatim dan warga sekitar.

    Selanjutnya acara dilanjutkan dengan pemotongan pita oleh Gubernur Jambi, Pangdam II Sriwijaya, Ketua DPRD Provinsi Jambi, Kapolda Jambi, dab Danrem 042 Gapu sebagai tanda penutupan Karya Bakti TNI Korem 042 Gapu.(UTI)

    kapolda jambi irjen pol rusdi hartono bakti tni
    solmi

    solmi

    Artikel Sebelumnya

    Kapolda Jambi Pimpin Sertijab Sejumlah Kapolres

    Artikel Berikutnya

    Media Berperan Pulihkan Kepercayaan Masyarakat...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Forum Pemred SMSI Gelar Rapat Perdana, Bahas Program Strategis untuk Kemajuan Media Siber
    Wakapolda Jateng dan Ketum PW FRN Hadiri Pembukaan Baba Restaurant, Dorong Peningkatan Ekonomi Semarang
    Agus Flores, Sang Komando Media yang Mampu Menggerakkan 1000 Media dalam Hitungan Menit
    Tempat Cuci Mobil Terbaik di Denpasar Bali untuk Kendaraan Anda Tetap Kinclong

    Ikuti Kami